- Full AC
- Reclining seats
- Kursi original Toyota
- Fasilitas Karaoke
- TV Roof, DVD Player, Support USB/MP3/MP4, APAR, P3K, Safety tools
Description
Sewa Hi Ace Commuter adalah pilihan rental minibus terbaik bagi anda yang membutuhkan sewa mini bus untuk berbagai kebutuhan dengan jumlah peserta maksimal 15 orang. Layanan Sewa Hi Ace Commuter juga sangat ideal untuk kendaraan operasional perusahaan baik untuk antar jemput karyawan atau perjalanan dinas ke luar daerah.
Keuntungan Sewa Hi Ace Commuter
Toyota Hi Ace Commuter merupakan mini bus mewah yang memiliki banyak keunggulan dibanding dengan kendaraan mini bus di kelasnya.
Biasanya sewa Hi Ace Commuter lebih banyak digunakan untuk kendaraan travel karena kenyamanannya dan juga bisa dikatakan sangat cocok untuk travel sehingga memiliki kelasnya tersendiri.
Tidak hanya nyaman dan cocok untuk travel, Toyota Hiace Commuter memiliki tampilan yang cantik, elegan, dan mewah serta memiliki fitur yang cukup lengkap. Toyota Hiace Commuter dianggap sebagai mobil mini bus yang lebih efisien dibandingkan dengan kompetitor sekelasnya.
Tidak heran kalau banyak perusahaan rental mobil yang menawarkan sewa Toyota Hiace Commuter atau dijadikan sebagai mobil keluarga karena kenyamanannya.
Kelebihan Toyota Hi Ace Commuter
Kabin Lega
Toyota Hi Ace Commuter memiliki kabin yang mampu memuat hingga 16 penumpang ini penuh dengan fitur yang memberikan kemudahan dan kenyamanan untuk semua penumpang, memberikan pengalaman yang lebih menyenangkan dalam berkendara.
Combination Meter
Dilengkapi dengan tampilan konfigurasi yang memberikan kemudahan pengemudi saat berkendara.
Ergonomic Dashboard
Dashboard yang ergonomis untuk memberikan informasi dan kenyamanan berkendara yang dilengkapi tempat penyimpanan multifungsi dengan ruang glove box yang besar.
Rear Ceiling AC
Air Conditioner yang terdapat di sepanjang atap mobil menambah kenyamanan setiap penumpang.
Temperature Control
Pengaturan suhu tipe putar yang mudah dioperasikan. Dilengkapi dengan tombol untuk penghilang kabut kaca belakang dan untuk pengaturan suhu penumpang.
Optimum Safety
New Hiace Commuter dirancang untuk menyediakan perlindungan maksimal untuk setiap penumpang.
Anti-Lock Braking System
Dilengkapi dengan Anti-Lock Braking System untuk memastikan keamanan maksimum saat pengereman.
Masih banyak lagi keunggulan Toyota Hi-Ace Commuter sehingga menjadikannya sebagai salah satu armada Rental Mini Bus kami.
Syarat dan Ketentuan Sewa
- Sewa dihitung per hari kalender.
- Harga sudah termasuk jasa driver.
- Persediaan unit terbatas, diharapkan konfirmasi pesanan ke sales untuk periode liburan dan weekend.
- Tersedia paket untuk permintaan biaya sewa all-in termasuk semua biaya operasional dan akomodasi driver.
- Pembayaran pelunasan maksimal H-1 keberangkatan. Pembatalan/perubahan maksimal H-3.
- Pemakaian melebihi Pk.23.00 di hari terakhir dikenakan biaya kelebihan pemakaian Rp.200.000,-/jam
- Saat proses order, mohon cantumkan tanggal keberangkatan pada bagian catatan.
- Mohon konfirmasi ketersediaan tanggal sebelum melakukan check-out pesanan.
Dapatkan layanan sewa Hi Ace commuter terbaik di Tangerang Selatan dengan harga terjangkau hanya di Blue Sea Pariwisata. Untuk informasi lebih lanjut dan pemesanan Rental Hi-Ace silahkan hubungi kami. Caranya cukup tekan tombol WA di kanan bawah website ini.
Pilihan Lainnya: